Hampir sebagian besar pengguna alat komunikasi sekarang ini, menggunakan ponsel jenis Smartphone berbasis Android. Nah barang tentu setelah ponsel dibeli gak mungkinkan dianggurin pastinya.
Untuk bejaga jaga, sebaiknya sobat lakukan back up terlebih dahulu pada semua contact kamu
sehingga ada cadangan apabila terjadi hal yang tidak diinginkan.
Untuk
cara backup paling mudah adalah dengan menggunakan fitur Sync dengan Gmail sobat, karena pastinya Android kamu memiliki minimal satu akun Gmail.
Langkah langkahnya kurang lebih sebagai berikut :
1. Pastikan sobat sudah mempunyai satu account gmail, jika belum punya silahkan daftar dahulu
2. Buka menu Settings, lalu pilih Accounts, pada bagian My Accounts pilih Google
3. Pilih akun gmail yang sobat inginkan untuk menjadi tempat back up nomor contact
4. Untuk backup kontak, kamu pilih Sync Contacts
Cara ini sangat cocok untuk yang memiliki banyak sekali contact di Android sobat, sekedar untuk berjaga-jaga saja, dari hal - hal yang tidak diinginkan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar