Cara Cek Hasil Seleksi Sementara - CPDB JALUR LOKAL TAHAP 2 2016/2017
Untuk mengetahui Informasi seleksi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) :
1. Kunjungi Situs PPDB DKI JAKARTA
2. Pilih Tingkat / Jenjang Sekolah SD, SMP, SMA SMK
3. Untuk mengetahui hasil SD Klik SD
4. Terbuka Halaman PPDB SDN
5. Pilih Menu Hasil seleksi Pilih Tahap 2 Lokal
6. ISI Pada Kolom Isian dengan benar
7. Setelah mengisi lengkap Klik tombol CARI
8. Hasilnya
9. Cari Nama Calon Pendaftar yang di maksud
Jika Nama yang yang dicari tidak tercantum, kemungkinan sudah bergeser ke Pilihan Sekolah yang lain.. Silahkan ganti nama sekolah pada kolom Pilihan Sekolah yang berada dibawahnya..
Demikian Cara Cek Hasil Seleksi Sementara - CPDB JALUR LOKAL TAHAP 2 2016/2017
Semoga membantu dan bermanfaat buat Sobat semua...